PT. ADHI KARYA PERSERO

Supervisor QHSE

Jenis Pekerjaan
-
Jumlah Dibutuhkan
0
Rentang Gaji
Gaji Dirahasiakan
Syarat Umum
Pendidikan Minimal
-
Usia
-
Status Pernikahan
Sudah & Belum Menikah
Pengalaman Minimal
0 Tahun
Syarat Khusus

Pada hari ini PT. Adhi Karya kembali membuka lowongan kerja bulan Februari 2018 dengan posisi dan ketentuan sebagai berikut:
 

Supervisor QHSE

  • Persyaratan:
  1. Memiliki Pengalaman di bidang QHSE
  2. Memiliki Sertifikasi K3
  3. Memastikan terlaksananya Program mutu & K3L di lingkungan Proyek
  4. Mengkoordinir pelaksanaan program pelatihan/training/sertifikasi dan melakukan pemeriksaan/audit Departemen terkait kegiatan QHSE

Bagi kalian yang memenuhi syarat dan berminat dengan posisi yang tersedia pada LOWONGAN KERJA TERBARU PT. ADHI KARYA PERSERO FEBRUARI  2018, silakan daftarkan diri kalian  sebelum 14 Februari 2018

ke E-mail atau alamat :
E.adhi@adhi.co.id

PT ADHI KARYA (Persero) Tbk.

South Building
Jl. Raya Pasar Minggu KM. 18 
Jakarta 12510 - Indonesia

 

Nah apakah anda tertarik bekerja di salah satu Perusahaan BUMN ternama ini ayo buruan siapkan lamaran anda.


Semoga Anda tertarik dan memenuhi kriteria yang dibutuhkan dalam lowongan kerja BUMN PT. Adhi Karya Persero ini.

Keterampilan/ Skill

Deskripsi Perusahaan

Status Perseroan ADHI sebagai Perseroan Terbatas mendorong ADHI untuk terus memberikan yang terbaik bagi setiap pemangku kepentingan pada masa perkembangan ADHI maupun industri konstruksi di Indonesia yang semakin melaju. Adanya intensitas persaingan dan perang harga antarindustri konstruksi menjadikan Perseroan melakukan redefinisi visi dan misi: Menjadi Perusahaan Konstruksi terkemuka di Asia Tenggara. Visi tersebut menggambarkan motivasi Perseroan untuk bergerak ke bisnis lain yang terkait dengan inti bisnis Perseroan melalui sebuah tagline yang menjadi penguat yaitu “Beyond Construction”. Pertumbuhan yang bernilai dan berkesinambungan dalam Perseroan menjadi salah satu aspek penting yang senantiasa dikelola ADHI untuk memberikan yang terbaik kepada masyarakat luas.

ADHI telah mampu menunjukkan kemampuannya sebagai perusahaan konstruksi terkemuka di Asia Tenggara melalui daya saing dan pengalaman yang dibuktikan pada keberhasilan proyek konstruksi yang sudah dijalankan. Keberhasilan usaha yang sudah diraih ADHI bukan berarti tanpa dukungan dan peran serta masyarakat, untuk itu ADHI berperan aktif dalam mengembangkan program CSR serta Program Kemitraan & Bina Lingkungan Perseroan.